Alexa adalah anak perusahaan dari situs Amazon.com. Situs Alexa adalah sebuah sistem ranking yang dinilai berdasarkan tingkat traffic/ramainya suatu situs yang dengan Alexa toolbar yang diinstal oleh pengunjung.
Anda mungkin ingin meningkatkan Alexa Rank karena alasan untuk pengiklan/advertisers, jaringan iklan/ad networkers menggunakan ranking Alexa
sebagai ukuran untuk menentukan popularitas situs/blog anda. Jadi, jika
anda adalah seseorang yang menghasilkan uang melalui iklan, anda perlu
meningkatkan Alexa Rank karena Alexa Rank juga bisa membantu anda
menawar harga iklan. Situs seperti reviewme.com menentukan harga review berdasarkan Technorati Rank dan Alexa Rank.
Memasang widget Alexa Rank di situs/blog anda. Setiap klik akan dihitung sebagai pengunjung.
Memasang widget Alexa Rank di situs/blog anda. Setiap klik akan dihitung sebagai pengunjung.
Ajak teman atau kolega anda untuk
menggunakan Alexa toolbar. Jelaskan pada mereka bahwa pada Alexa toolbar
ada sistem pelacakan. Dan minta bantuan mereka untuk menilai profil situs anda di Alexa.
Cobalah untuk melakukan digg atau stumbleupon pada artikel terbaik anda.
Karena hal ini akan mendatangkan traffic yang cukup besar ke situs anda
dan memberikan banyak kontribusi untuk Alexa Rank anda.
Sempatkan untuk membuat artikel yang berkaitan dengan webmaster.
Karena sebagian besar webmaster menggunakan Alexa toolbar pada browser
mereka untuk meningkatkan Alexa Rank situs mereka. Anda bisa menulis
artikel yang berhubungan dengan SEO atau
webmaster tools. Karena webmaster selalu mencari tool-tool baru dan
mungkin saja akan mengunjungi kembali situs anda untuk menggunakan
tool-tool tersebut. Dan kalau bisa, promosikan artikel anda di forum
webmaster dan situs jejaring sosial.
Membeli link dan banner dari forum webmaster.
Iklan yang ditampilkan dengan baik bisa mendatangkan traffic webmaster
yang cukup besar ke situs anda dan juga meningkatkan ranking situs anda.
Tapi anda harus punya artikel yang unik di blog anda supaya bisa
menarik lebih banyak pengunjung.
Membuat artikel tentang Alexa di
blog Anda. Blogger suka mengetahui tentang berbagai cara untuk
meningkatkan Alexa Rank. Jadi, dengan membuat artikel tentang Alexa bisa
meningkatkan traffic dan ranking situs anda.
Anda mungkin bisa mencoba Alexa autosurfs untuk
situs atau blog yang baru dibuat. Tool ini berguna sekali bagi pemilik
situs-situs baru yang bisa dikatakan memiliki Alexa rank 0 (nol). Tapi
tool ini bukan solusi untuk menaikkan Alexa Rank dalam jangka panjang.
Share this article :
Comments
0 Comments
Post a Comment
Terima Kasih Telah Berkunjung, Suka postingan ini?Tinggalkan komentar di bawah ini, terima kasih! :)
Post a Comment
Terima Kasih Telah Berkunjung, Suka postingan ini?Tinggalkan komentar di bawah ini, terima kasih! :)