3. Pantai Parangtritis, Yogyakarta
Pantai Parangtritis berlokasi di kota wisata, Yogyakarta. Pantai yang menghadap ke samudra Hindia ini kabarnya merupakan wilayah kekuasaan Nyi Roro Kidul. Banyak orang takut memakai baju berwarna hijau saat bermain di pantai ini. Kabarnya, ombak ganas pantai ini bisa menarik dan menelan mereka yang memakai baju berwarna hijau. Nyi Roro Kidul sendiri memang diidentikkan dengan segala sesuatu yang berwarna hijau, termasuk busana yang sering dikenakannya.
Selain itu, para pasangan kekasih juga enggan mengunjungi pantai yang indah dan luas ini. Kabarnya, pasangan kekasih yang bermain di pantai ini akan segera putus setelah mengunjunginya. Mitos ini ternyata tak berhenti di Parangtritis saja, kabarnya di pantai laut selatan lainnya juga demikian.
ARTIKEL LAINNYA
+ komentar + 1 komentar
Menarik sekali gan infonya,,,menambah wawasan dan pengetahuan,,,terimakasih banyak
Post a Comment
Terima Kasih Telah Berkunjung, Suka postingan ini?Tinggalkan komentar di bawah ini, terima kasih! :)